1.Dampak positif dari interaksi manusia dengan lingkungan pada perkebunan kelapa sawit adalah …. *
A. meningkatnya lapangan pekerjaan untuk penduduk sekitar
B. berkurangnya keanekaragaman hayati karena hanya budidaya kelapa sawit saja
C. berkurangnya habitat dan hewan penghuni hutan yang dibuka untuk perkebunan
D. berkurangannya sumber daya air di sekitar perkebunan kelapa sawit
2.Peristiwa 10 November 1945 terjadi di daerah …. *
A. Ambarawa
B. Bandung
C. Surabaya
D. Medan
3.Pemimpin pasukan TKR yang gugur pada pertempuran Ambarawa bernama …. *
A. Brigadir Jendral A.W.S. Mallaby
B. Letnan Kolonel Isdiman
C. Kolonel Soedirman
D. Jendral Ahmad Yani
4.Hari lahirnya Pancasila diperingati setiap tanggal …. *
A.12 Januari
B. 10 Maret
C. 5 Mei
D. 1 Juni
A. meningkatnya lapangan pekerjaan untuk penduduk sekitar
B. berkurangnya keanekaragaman hayati karena hanya budidaya kelapa sawit saja
C. berkurangnya habitat dan hewan penghuni hutan yang dibuka untuk perkebunan
D. berkurangannya sumber daya air di sekitar perkebunan kelapa sawit
2.Peristiwa 10 November 1945 terjadi di daerah …. *
A. Ambarawa
B. Bandung
C. Surabaya
D. Medan
3.Pemimpin pasukan TKR yang gugur pada pertempuran Ambarawa bernama …. *
A. Brigadir Jendral A.W.S. Mallaby
B. Letnan Kolonel Isdiman
C. Kolonel Soedirman
D. Jendral Ahmad Yani
4.Hari lahirnya Pancasila diperingati setiap tanggal …. *
A.12 Januari
B. 10 Maret
C. 5 Mei
D. 1 Juni
Jawaban:
1. a
2. c
3. b
4. d
Penjelasan:
1. dengan adanya perkebunan kelapa sawit dapat membawa dampak positif pada penduduksekitar dengan meningkatkan lapangan pekerjaan.
2. pada peristiwa 10 november 1945 terjadi terjadi pertempuran hebat antara arek-arek Surabaya melawan tentara sekutu pada kota surabaya.
3. Pemimpin pasukan TKR yang gugur pada pertempuran Ambarawa bernama Letnan Kolonel Isdiman, yang gugur pada 20 November 1945 sebagai upaya untuk mempertahankan kemerdekaan.
4. pada tanggal 1 Juni diperingati sebagai hari lahirnya pancasila